Dr Neflidayani SpKFR

dr. Nelfidayani, SpKFR

SpecialityFisik dan Rehabilitasi

EducationUniversitas Indonesia

Work DaysSelasa, Kamis, dan Sabtu

dr. Nelfidayani, SpKFR

Setelah lulus sebagai dokter umum dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (2010), dr Nelfidayani melanjutkan spesialisasinya di bidang kedokteran fisik dan rehabilitasi (tahun 2016) di RSCM-FKUI.

Tertarik dengan bidang kedokteran fisik dan rehabilitasi (rehabilitasi medik) – terutama muskuloskeletal – karena bidang ini sangat kompleks dan berkaitan dengan sistem biomekanik tubuh yang sebenarnya bisa dilatih.

Internship di RSUD Leuwiliang-Bogor selama 1 tahun juga sudah dijalani. Dr Nelfidayani yang memiliki hobi traveling ini berharap dapat membantu mengembangkan ilmu rehabilitasi medik di Indonesia. Dan dapat secara komprehensif membantu pasien agar tidak mengalami disabilitas yang lebih lanjut dengan latihan rehabilitasi. Utamanya di Klinik Patella bagian dari Klinik Lamina pain and spine center.

Untuk memperluas dan memperdalam bidang rehabilitasi medik, dr Nelfidayani yang lahir di Padang Panjang tahun 1988. Ini juga aktif mengikuti beragam workshop dan conference, baik di dalam negeri maupun di luar negeri, antara lain:

  • International PM&R Training Program of AOSPRM, Chi-Mei Hospital, Tainan – Taiwan (February 2020)
  • Workshop on Musculoskeletal Ultrasound, Jakarta, Indonesia (6 October 2019)
  • Workshop on Brachial Plexus Injury, Jakarta, Indonesia (28 September 2019)
  • Asian Spinal Cord Network International Conference (ASCoN) Training the Trainers Course 1: Spinal Cord Injury Rehabilitation Basic Management Skills, University Malaya Medical Centre, Kuala Lumpur-Malaysia (September 2019)
  • 18th Asian Spinal Cord Network Conference & 11th Annual Malaysian Rehabilitation Medicine Conference, University Malaya Medical Centre, Kuala Lumpur-Malaysia (13-15 September 2019)
  • The 13th Asia Pacific Hospice Palliative Care Conference 2019: Bringing Hope to Those in Despair. Surabaya, Indonesia (1-4 August 2019)
  • Taping and Splinting Academy: Management & Rehabilitation Upper Extremity (Advanced Skill), Jakarta, Indonesia (28 July 2019)
  • Workshop Arthroplasty, Jakarta, Indonesia (22 June 2019)

Jurnal Ilmiah dr Nelfidayani

Beberapa jurnal yang sudah dipublikasikan oleh dr Nelfidayani antara lain:

  • Effectiveness of Retro Walking Exercises as Adjunctive Therapy to Quadriceps Strength of Overweight and Obese Grade I Patients with Knee Osteoarthritis (2019)
  • Caregiver Empowerment with a Smartphone-Based Application for Geriatrics Pain Screening and Activity of Daily Living Scale (2019)
  • Pulmonary Rehabilitation Improve Functional Capacity and Quality of Life in Severe COPD with Co-morbidities: A Case Report (2018)
  • Retro Walking Training Improves Quadriceps Strength in Obese Individuals (2017)

Sebagai salah satu dokter rehabilitasi medik di Lamina Pain and Spine Center ini, juga pernah mendapatkan beberapa awards sebagai nominasi:

  • Nomination of Oral Presentation in the 13th Asia Pacific Hospice Palliative Care Conference 2019: Bringing Hope to Those in Despair. Surabaya, Indonesia (1-4 August 2019)
  • Nomination of Oral Presentation in The 16th Annual Scientific Meeting of Indonesia Physical Medicine and Rehabilitation Association (PIT XVI PERDOSRI), Palembang, Indonesia (16-17 November 2017)
[sg_popup id=”4812″ event=”click”][/sg_popup]
lamina klinik

Jl. Hj. Tutty Alawiyah No.34B, RT.7/RW.5, Kalibata, Kec. Pancoran, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12740

lamina klinik

Informasi dan Pendaftaran

021-2237-9999

lamina klinik

Email

registrasi@lamina.co.id

lamina klinik

Book Online

Appointment Now

Jadwal Dokter

Prof. Dr. dr. Darto Satoto, SpAn, TI.Subs.An.Reg.
Selasa   : 10:00 – 16:00
Kamis   : 10:00 – 16:00

dr. Nelfidayani, Sp. KFR, FIPM (USG)
Selasa   : 16:00 – 20:00
Kamis   : 16:00 – 20:00
Sabtu    : 16:00 – 20:00

dr. Rifalisanto, Sp. KFR, FIPM (USG)
Senin    : 10:00 – 12:00
Rabu     : 10:00 – 12:00